
Dalam Al quran disebutkan, bahwa ada sekelompok orang yang tidak dianjurkan untuk berpuasa, apalagi bagi pasien dengan penyakit beresiko. Wanita hamil atau menyusui, anak-anak, orang tua renta, serta orang yang sedang sakit, jika tidak mampu untuk berpuasa, maka tidak dianjurkan untuk berpuasa.
Selain itu, pasien dengan diabetes yang kurang terkontrol, orang dengan diabetes tipe 1 yang mengambil pengobatan insulin atau tipe 2 pada regimen insulin campuran, atau mereka yang sering memiliki kadar glukosa darah sangat tinggi atau rendah.
Tak jarang pula penderita diabeets yang mengakui kalau mereka baik-baik saja selama berpuasa. Namun, yang harus diketahui adalah, kalau beda orang beda pula ketahanan tubuhnya. Nah, bagi Anda penderita diabetes, dan tetap ingin berpuasa, lebih baik konsultasikan dahulu dengan dokter Anda. Ada kemungkinan, dokter Anda akan memberikan beragam jenis obat-obatan yang harus dikonsumsi.
Post a Comment Blogger Facebook
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.