GuidePedia

Michael Fennel adalah seorang seniman luar biasa yang menggunakan asap dalam menciptakan karyanya.
Selama 16 tahun terakhir, Michael mengembangkan teknik khusus untuk memanipulasi asap pada panel kayu. Cara unik tersebut rupanya berhasil melahirkan berbagai lukisan yang memesona. Bahkan mungkin tidak ada yang tahu bahwa itu dilukis dengan asap.

Hingga kini, seperti dilansir odditycentral, Michael tetap merahasiakan teknik melukis yang telah dikembangkannya. Dan pada situs pribadinya, dia mengklaim bahwa dirinya adalah seorang pencipta lukisan asap. Namun, dia menegaskan bahwa dirinya bukanlah seniman pertama yang menggunakan asap sebagai media seni.

Selain dirinya, ada beberapa seniman seperti Rob Tarbell dan Jim Dingilian, yang juga menggunakan asap sebagai media seni.

INI LUKISAN-LUKISANNYA :





Lihat yg lebih 'seru' di sini !

Beli yuk ?

 
Top